Rinjani, Wonderful Indonesia |
Rinjani terkenal sebagai gunung dengan
jalur pendakian terindah di Indonesia. Salah satu yang mendukung hal itu adalah
karena adanya Segara Anak. Danau vulkanik pada ketinggian sekitar 2000 mdpl
merupakan maskot Rinjani selain tentu saja puncaknya. Penduduk sekitar gunung
banyak yang mendaki gunung hanya untuk sampai danau dan selanjutnya mereka
memancing ikan yang memang banyak hidup disini.
Gunung Barujari adalah ‘anak’ Gunung
Rinjani yang masih aktif. Terletak di pinggir danau membuat seperti rumah yang
memiliki danau ini sebagai hamparan halamannya. Menjadi saksi bisu pergerakan dan aktifitas lava yang berada di dalamnya.
Saya sampai di Segara Anak dengan
kondisi kelelahan setelah menempuh perjalanan hampir selama 4 jam dari
Plawangan Sembalun. Namun hal itu langsung lenyap melihat pemandangan nan elok
dari sang danau. Paginya saat hendak turun gunung menuju Senaru, langit
terhampar gumpalan awan putih dengan latar biru yang sangat cerah. Lalu pantulannya
di permukaan air begitu ahh saya speechless.
Beruntung sekali cuaca sangat bagus dan saya sedih sekali harus
meninggalkannya.
Mari jaga keindahannya. Jangan sampai sampah-sampah dari kita yang mengaku dirinya sebagai pencinta alam justru mengkhianati cintanya pada alam. Kill nothing but time, take nothing but picture, leave nothing but footprint, itu saja...
Segara Anak, Rinjani I miss you...
Selalu mengagumkan setiap melihat foto segara anak ...... tapi gw blm punya nyali buat nanjak nich ihik3x
BalasHapuskalo belum siap naik gunung jangan dipaksa mas,,harus kuat fisik dan mental..
Hapusnaik gunung kalo hanya mental saja tidak cukup,fisik jg harus prima..dan pengetahuan jg penting,,meskipun di rinjani ini byk porter dan guide
terima kasih sudah mampir disini :)
i miss you, too :*
BalasHapus*cium om wisnu* :))
maaakkk dicium wira *basuh muka 7x* :P
Hapuskereeenn..
BalasHapusselalu excited tiap kali liat hasil shoot mu wis. :D
nais pict!
makasih nuri :)
Hapusbagus yaa.. kapan bisa kesana x_x
BalasHapusdisempetin mas,hehe..
Hapuskeren mas hasil jepretannya, mas naeknya dari senaru atau sembalun? masuknya juga ya mas ke blog saya yang baru jadi , www.bagontheback.blogspot.com , mohon penilaiannya serta saran dari mas wisnu , terimakasih.
BalasHapuskeren mas hasil jepretannya, mas naeknya dari senaru atau sembalun? masuknya juga ya mas ke blog saya yang baru jadi , www.bagontheback.blogspot.com , mohon penilaiannya serta saran dari mas wisnu , terimakasih.
BalasHapusnaik dari sembalun turunnya lewat senaru..
Hapusoke,,terima kasih sudah mampir
Wow, indah sekali Danau Segara Anak...
BalasHapusSaya harus ke sana suatu saat...
Harus!
iya mas,saya doakan bisa kesana :)
HapusAh, lihat foto Rinjani, dia menggoda saya lagi... Nice pict mas :)
BalasHapus[ http://papanpelangi.co/2014/10/30/demi-dewi-anjani/ ]
hehehe siippp :)
Hapusmemang bagus gan
BalasHapusoh ya salam kenal gan
BalasHapusterimakasih, salam kenal juga :)
Hapusfotonya keren2, buat traveller pencinta pulau lombok yang suka jalan sendiri ala backpacker atau yang traveling dengan ngambil paket wisata lombok .. ada lagu yg pas sekali untuk tulisan ini.. judulnya : lombok i love you - #song #reggae #amtenar - makasih untuk tulisannya ini ya kakak. cheers
BalasHapusbuat traveller pencinta pulau pulau se Indonesia, bali, lombok, dll, yang suka jalan sendiri ala backpacker atau yang traveling dengan ngambil paket wisata lombok .. ada lagu yg pas sekali untuk tulisan ini.. judulnya : INDONESIA i love you - oiya, indonesia juga terkenal lho akan oleh-olehnya kalo kita travelling.. nah sebagai salah satu ide oleh oleh mungkin bisa cari orang atau toko oleh oleh yang jual madu asli , karena madu asli itu bagus buat oleh oleh atau dikonsumsi sendiri saat travelling, biar jalan jalannya kuat dan tetap sehat (karena madu bisa jaga sehat & stamina kita)- makasih untuk tulisannya ini ya kakak. cheers
BalasHapus